Fitur baru bahasa program Rust pada hosting cPanel Natanetwork

Rust language

Ada yang baru nih, kita baru saja rilis addon module untuk bahasa pemrogramman yang baru yaitu Rust. Mungkin banyak yang belum familiar dengan bahasa program ini, memang ini tergolong baru dan kurang populer. Tapi kita tetap berikan fitur baru ini kok secara gratis.

Rust adalah sebuah bahasa pemrograman general purpose yang fokus pada performance, type safety, dan concurrency. Bahasa ini diciptakan sebagai alternatif bahasa pemrograman yang berfokus pada hal-hal yang cukup low-level tapi tetap men-support fitur yang sifatnya high-level.

fitur baru Rust

Fitur gratis ini bisa kamu dapatkan jika membeli paket layanan hosting cPanel Developer.

 

Tutorial Deploy Rust

Kita juga menyediakan tutorial sederhana bagaimana cara penggunaan Rust ini, kamu bisa lihat detailnya di sini ya: https://www.cloudaja.id/artikel/tutorial-install-rust-di-hosting-cpanel-natanetwork/

Pastikan kamu sudah memiliki layanan hosting dari natanetwork ya!

 

Kesimpulan

Dalam pembuatan website, untuk back-end yang paling populer memang menggunakan PHP script, tetapi tidak cuma itu saja loh, kamu bisa juga gunakan nodeJS, Python dan lain sebagainya. Nah, ini ada yang baru lagi namanya Rust. Yuk belajar hal baru supaya nambah ilmu lagi.

  • 0 Users Found This Useful
Was this answer helpful?

Related Articles

Tutorial untuk menolak pembuatan cpanel account dengan extensi domain tertentu

Tidak semua domain diijinkan oleh hoster pada server mereka.biasanya atau umumnya domain yang...

cara install WHM & cPanel

Mau membuat serever cpanel sendiri?ingat untuk membuat server cpanel pribadi diharuskan memiliki...

apa itu DNS cluster?

Secara default cpanel tidak menggunakan DNS cluster. atau bisa dibilang DNS pada WHM tergabung...

beberapa module yang penting dalam setup server WHM/Cpanel

Beberapa module berbayar & gratis yang dianggap penting untuk digunakan untuk melengkapi...

Gunakan Cloudlinux OS untuk kenyamanan Server cPanel

Memang tidak diharuskan untuk menggunakan OS Cloudlinux dalam berjualan/bisnis web hosting...

VPS Indonesia cuma 40rb Hosting Gratis Domain

Powered by WHMCompleteSolution